MOLARS DETAL AESTHETICS

GIGI TIRUAN

Replace Your Missing Tooth With a Brand New Crown

MOLARS DETAL AESTHETICS

PILIHAN GIGI TIRUAN YANG DAPAT KAMU PILIH

GIGI TIRUAN LOGAM


  • Dapat dilepas pasang
  • Plat terbuat dari bahan metal
  • Lebih kuat dan tahan lama
  • Plat tipis dengan tambahan cengkraman logam
  • Dapat digunakan dalam berbagai kasus kehilangan gigi

GIGI TIRUAN AKRILIK


  • Dapat dilepas pasang
  • Plat terbuat dari bahan akrilik
  • Jenis gigi tiruan yang paling ekonomis
  • Plat relatif tebal dengan tambahan cengkraman kawat
  • Dapat digunakan dalam berbagai kasus kehilangan gigi

GIGI TIRUAN FLEKSI


  • Dapat dilepas pasang
  • Plat terbuat dari bahan nylonthermoplastic
  • Fleksibel dan tidak mudah patah
  • Plat lebih kecil dan tipis sehingga nyaman digunakan
  • Tidak menggunakan kawat
  • Dapat digunakan dalam berbagai kasus kehilangan gigi

MOLARS GIGI CROWN

Fitur dalam mahkota tiruan

  • Ideal untuk kasus kerusakan pada mahkota gigi yang besar seperti lubang besar, gigi patah, dan gigi pasca perawatan saluran akar
  • Tidak dapat dilepas pasang
  • Bahan dari metal-porcelain, allporcelain, dan zirconia
  • Lebih nyaman dan adaptasi relatif cepat
  • Alternatif veneer untuk memperbaiki estetika gig

OUR CREATION

PERAWATAN GIGI TIRUAN

PERAWATAN GIGI TIRUAN

PERAWATAN GIGI TIRUAN

PERAWATAN GIGI TIRUAN

MOLARS DETAL AESTHETICS

KENAPA HARUS MEMASANG GIGI TIRUAN DI MOLARS?

DILAKUKAN OLEH DOKTER GIGI YANG BERPENGALAMAN

AMAN DENGAN PROTOKOL COVID-19 SESUAI WHO

PERALATAN CANGIH ADVANCE DAN MODERN

LOKASI KLINIK YANG TERSEBAR DAN STRATEGIS

KEMUDAHAN PEMBAYARAN CASHLESS

FAQ

Manfaat Gigi Tiruan?

Gigi tiruan d gunakan untuk menggantikan sebagian atau seluruh gigi asli yang sudah hilang serta mengembalikan perubahan- perubahan struktur jaringan yang terjadi akibat hilangnya gigi asli.

Berapa Lama Gigi Palsu Akan Bertahan?

Meskipun setiap orang memiliki pengalaman yang berbeda, gigi palsu Anda (gigi tiruan) akan bertahan antara lima sampai dengan sepuluh tahun. Namun, seiring waktu, Anda mungkin menemukan bahwa gigi palsu Anda perlu diganti atau disesuaikan agar lebih pas.

Apakah Gigi Palsu Harus Diganti?

Seiring berjalannya waktu, gigi palsu perlu diganti atau dibuat ulang dengan yang baru. Hal ini karena kondisi keausan pada gigi palsu dan perubahan yang berkaitan dengan usia alami pada wajah, gusi, serta tulang rahang.

Kapan Gigi Palsu Harus Diganti?

Bila gigi palsu sudah terasa tak nyaman, longgar, retak, hingga patah, segera lakukan pemeriksaan dengan dokter gigi profesional agar dapat ditangani dengan tepat.